logo KGK
Menu

about us

We want to be a future bridge that expands businesses

about KGK

Perusahaan perdagangan mesin Jepang terkemuka di Indonesia, PT Kanematsu KGK Indonesia adalah anak perusahaan dari Kanematsu KGK Corp., di Tokyo, Jepang yang memiliki 19 kantor domestik di Jepang dan 12 kantor di luar Jepang, yaitu di USA, China, Thailand, Vietnam, Taiwan, Republik Ceko, dan Indonesia.

Sejak berdirinya di tahun 2013 sebagai pusat perdagangan peralatan mesin, perusahaan kami, PT. Kanematsu KGK Indonesia telah melebarkan bisnisnya, tidak hanya berfokus pada peralatan mesin untuk suku cadang otomotif, sepeda motor, produksi mold dan die, dan lain – lain. Namun juga untuk mesin – mesin industri seperti industri makanan, tekstil, produksi kayu, dan lain – lain. Sekarang, kami memiliki kantor di Jakarta sebagai kantor pusat dan cabang di Jababeka dimana teknisi mesin kami siap membantu bukan hanya customer Jepang di Indonesia, tapi juga customer Indonesia.

Kami mengimpor banyak variasi mesin dari Jepang, Taiwan, dan Eropa dengan mendapatkan reputasi tinggi oleh pelanggan setia kami sebagai fungsi dari engineering, dukungan purna jual.

Sebagai perusahaan yang berkontribusi besar kepada masyarakat, PT. Kanematsu KGK Indonesia akan terus berkembang sebagai perusahan perdagangan mesin – mesin umum yang secara organis menggabungkan bisnis peralatan mesin, bisnis mesin industri, gabungan bisnis – energi dan lingkungan, fungsi dukungan engineering secara bersamaan.

Company Profile PT. Kanematsu KGK Indonesia

office KGK Jakarta
Establish : April 12, 2013
Address : Ruko Vasanta Innopark Jl. Kalimantan, Kawasan Industri MM2100 Kav CB2, K-91, Gandamekar, Cikarang Barat, Kab. Bekasi,
Jawa Barat 17530
Tel : +62 (21) 5099-5015
Description of business
  • : Sales of machine tools, industrial machinery, and peripheral equipment.

Company Profile Kanematsu KGK Corp.

office KGK Jakarta
Company Name : Kabushikigaisha Kanematsu KGK
English Name : Kanematsu KGK Corp.
Head Office : 1-1-6 Sakuradai, Nerima-ku, Tokyo 176-8510, Japan
Tel : (81)3-3557-2261 (Main)
Fax : (81)3-3557-2250
Capital : 706,835,000 yen
Establishment : May 15, 1964
Number of Employees : 270 (including group companies)
Description of business : Sales of machine tools, industrial machinery, energy related machinery and peripheral equipment.
map KGK